Tutorial Photoshop Teks Efek Abstrak bergaya Futuristik
langsung aja deh
Langkah 1
Buat dokumen baru, atur lebar menjadi 1280px dan Tinggi 800px, Tapi ukuran terserah sih
Langkah 2
Isi kanvas dengan warna hitam, kemudian buat teks "DEVILZ0DE" dengan warna putih, ane menggunakan font Futura, sesuaikan saja ukurannya seperti gambar dibawah
Langkah 3
Tekan Ctrl+E di Keyboard, sehingga layernya dimerge menjadi satu.
Langkah 4
Pilih Filter>Distort>Wave. Atur poin-poinnya seperti illustrasi dibawah, Jika sudah, tekan OK.
Langkah 5
Selanjutnya pilih kembali Filter>Pixelate>Fragment, sehingga hasilnya akan terlihat seperti gambar dibawah
Langkah 6
Pilih lagi Filter>Stylize>Glowing Edges. Atur poinnya seperti gambar dibawah, klik OK
Langkah 7
Berikutnya Ctrl+J (untuk menduplikasi layer) di bagian layer Background sehingga muncul layer background copy, lalu pilih Filter>Blur>Gaussian Blur. Atur radiusnya menjadi 1.5 pixel, klik OK.
Selanjutnya ketik teks Slogan Devilzc0de di keyboard, kemudian pilih Filter>Blur>Gaussian Blur. Atur
radiusnya menjadi 0.5 pixel, klik OK
Langkah 8
Buat layer baru, lalu pilih Filter>Render>Cluods, pastikan Foreground Putih dan Background nya hitam, Lalu double klik di bagian layer Clouds sehingga muncul jendela Layer Style, conteng pada bagian Gradient Overlay, atur seperti illustrasi dibawah.
Langkah 9
Ubah Blending Mode nya menjadi Screen dan turunkan Opacitynya menjadi 35 % Lihat hasilnya seperti gambar dibawah
Langkah 10
Masukkan gambar lingkar-lingkar cahaya yang bisa download disini Sesuaikan ukurannya, klik Enter di keyboard
Image has been scaled down 2% (1011x632). Click this bar to view original image (1024x640). Click image to open in new window.
Langkah 11
Ubah Blending Mode layer bokeh menjadi Soft Light dan turunkan Opacitynya menjadi 85 %.
Langkah 12
Lalu pilih Image>Adjusments>Exposure. Atur pointnya seperti gambar dibawah
Hasil Akhir
Image has been scaled down 2% (1011x632). Click this bar to view original image (1024x640). Click image to open in new window.
Kalo mau file .PSD nya download aja di sini
Oke sekian tutor dari ane, Terima Kasih
Readmore : http://tutorial-update.blogspot.com/2013/02/tutorial-photoshop-teks-efek-abstrak.html#ixzz3OUGl7Bql
0 komentar:
Posting Komentar